Lestarikan Alam di Pulau, Danramil 1421-07/Lk Tupabiring Kodim 1421/Pkp Mayor ARM Takdir Lampa Gelar Penanaman Pohon Bersama Warga 

    Lestarikan Alam di Pulau,  Danramil 1421-07/Lk Tupabiring Kodim 1421/Pkp Mayor ARM Takdir Lampa Gelar  Penanaman Pohon Bersama Warga 
    Lestarikan Alam di Pulau, Danramil 1421-07/Lk Tupabiring Kodim 1421/Pkp Mayor ARM Takdir Lampa Gelar Penanaman  5 Pohon Bersama Warga 

    PANGKEP -   Danramil 1421-07 / Tupabiring Kodim 1421 Kabupaten Pangkep Mayor ARM Takdir Lampa bersama Personil Koramil 1421-07/Lk Tupabiring dan masyarakat tanpa kenal waktu dan lelah kini melakukan penanaman pohon di sekian tempat yang berada di wilayah kepulauan Kecamatan Tupabiring Kabupaten Pangkep. Jumat (29/12/2023)

    Danramil Mayor Arm Takdir Lampa yang memimpin langsung penghijauan dilikungan kepulauan tersebut mengatakan bahwa kita bergerak melaksanakan Karya Bakti  penanaman pohon di pulau Sabutung, Desa Mattiro Kanja, Kec Lk Tupabiring, Kabupaten Pangkep sebagai upaya untuk mewujudkan kemanunggalan antara TNI dengan rakyat,  

    Penghijauan tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI dan Pemerintah Daerah untuk menjaga dan melestarikan lingkungan hidup agar menjadi lebih sehat, sejuk dan Asri. Danramil 1421-07/Lk Tupabiring, Kodim 1421/Pangkep “Mayor Takdir Lampa” berharap hubungan sosial dan kerjasama antara warga, pemerintah Kecamatan, Desa dan TNI dapat selalu terjalin dengan baik dan erat.

    Kegiatan ini bertujuan untuk menghijaukan lahan Kosong yang berada di pulau sabutung guna mengurangi zat pencemaran udara untuk mencegah terjadinya Banjir, menjaga tingkat kesuburan tanah, mengurangi Dampak Pemanasan Global serta memberikan kekuatan tanah dalam menahan resapan air agar tidak terjadi longsor. 

    TNI berasal dari rakyat dan akan selalu manunggal dengan rakyat. Tugas pokok TNI selain melakukan operasi militer perang juga melaksanakan operasi militer selain perang, di antaranya turut serta membantu pemerintah daerah dan masyarakat dalam rangka mempercepat pembangunan untuk mensejahterakan masyarakat, ” tutur Danramil mayor Arm Takdir Lampa.

    Masyarakat pulau sabutung mengucapkan banyak terimakasih kepada Personil Koramil 1421-07/Lk Tupabiring yang telah melaksanakan Karya Bakti penanaman pohon semoga pohon yg ditanam bisa tumbuh dan berkembang dengan baik sehingga dapat bermanfaat untuk masyarakat terutama warga pulau Desa Mattiro kanja dan sekitarnya.( Herman djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kombes Pol Komang Suartana: Periode Januari-November...

    Artikel Berikutnya

    Personel Polsek Sinjai Borong Bersama TNI...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Tingkatkan Pengetahuan Generasi Muda Angkatan Laut, KRI Banjarmasin-592 dan Lanal Palu Gelar Open Ship Tour di Kota Palu
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Rutin Gelar Patroli, Bhabinkamtibmas Desa Mangilu Aipda Reski Faisal Sosialiisasi Kamtibmas 
    Ciptakan Pilkada Aman, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Ajak Stakeholder Terapkan Cooling System di Pulau Poleonro
    H-1 Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden Terpilih,  Polres Pelabuhan Makassar Bersama TNI Patroli Skala Besar Untuk Jamin Keamanan
    Tingkatkan Pelayanan, Kapus Taraweang Mappa Sabolla Terapkan Integritas Pelayanan Primer
    Tingkatkan Silaturahmi, Bhabinkamtibmas  Sambangi SD 33 Kalamesue Sambil Berikan  Himbauan Kamtibmas
    H-1 Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden Terpilih,  Polres Pelabuhan Makassar Bersama TNI Patroli Skala Besar Untuk Jamin Keamanan
    HUT Proklamasi RI ke 78 Sekertaris MPC Pemuda Pancasila Nirwansyah: Bangun Suasana Kebersamaan
    MYL-ARA: Bersama  Bangun Pangkep, Berlandaskan Kepedulian dan Kesejahteraan Rakyat
    PT Semen Tonasa Sukses Raih Penghargaan Internasional QCP Eternals & QCP Go Beyond sebagai Predikat Tertinggi di Kuala Lumpur
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    Rutin Gelar Patroli, Bhabinkamtibmas Desa Mangilu Aipda Reski Faisal Sosialiisasi Kamtibmas 
    Tingkatkan Pelayanan, Kapus Taraweang Mappa Sabolla Terapkan Integritas Pelayanan Primer
    Gelar Competition of Industrial Engineering, Sejumlah Mahasiswa Lakukan Kunjungan ke PT Semen Tonasa
    Cegah Banjir dan Demam Berdarah, Kodim 1421/Pangkep Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Lingkungan Pasar
    Tingkatkan Silaturahmi, Waka Polsek Liukang Tangaya Kunjungi Warganya di Pulau Terpencil 

    Ikuti Kami